Bank Mandiri Sediakan Posko Darurat dan Bantuan untuk Korban Kebakaran Manggarai

Kompas.com - 15/08/2024, 17:01 WIB
Dwi NH,
A P Sari

Tim Redaksi

Corporate Secretary Bank Mandiri Teuku Ali Usman menjelaskan bahwa sebagai bagian dari respons tanggap darurat, Bank Mandiri telah mendirikan dua posko darurat di lokasi strategis dekat area kebakaran.DOK. Humas Bank Mandiri Corporate Secretary Bank Mandiri Teuku Ali Usman menjelaskan bahwa sebagai bagian dari respons tanggap darurat, Bank Mandiri telah mendirikan dua posko darurat di lokasi strategis dekat area kebakaran.

KOMPAS.com - PT Bank Mandiri (Persero) Tbk melalui program Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) atau corporate social responsibility (CSR), menunjukkan komitmennya dalam membantu korban bencana kebakaran di Manggarai, Jakarta Selatan (Jaksel).

Corporate Secretary Bank Mandiri Teuku Ali Usman menjelaskan bahwa sebagai bagian dari respons tanggap darurat, Bank Mandiri telah mendirikan dua posko darurat di lokasi strategis dekat area kebakaran.

Baca juga: Heru Budi Minta Anak-anak Korban Kebakaran di Manggarai Tetap Sekolah

Posko-posko tersebut dilengkapi dengan berbagai kebutuhan dasar dan logistik, termasuk lebih dari 3.000 paket makanan siap saji, pakaian layak pakai, obat-obatan, serta dukungan untuk dapur umum guna memenuhi kebutuhan sehari-hari para penyintas.

“Kami sangat prihatin dengan musibah yang menimpa saudara-saudara kita di Manggarai. Bank Mandiri berkomitmen untuk hadir dan meringankan beban mereka yang terkena dampak bencana,” ujar Ali dalam siaran pers yang diterima Kompas.com, Kamis (15/8/2024).

Baca juga: UGM Kolaborasi dengan Kagama AI Kembangkan Kecerdasan Artifisial

Ali menambahkan bahwa bantuan tersebut juga merupakan hasil kolaborasi dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), serta dukungan dari Mandiri Amal Insani (MAI) dan relawan Mandirian.

“Sebagai bagian dari agen pembangunan, kami berharap bantuan ini bisa menjadi wujud nyata dari komitmen kami untuk memberikan kontribusi langsung kepada masyarakat,” tuturnya.

Terkini Lainnya
LinkedIn Top Companies 2025, Bank Mandiri Peringkat Pertama dalam Pengembangan Karir di RI
LinkedIn Top Companies 2025, Bank Mandiri Peringkat Pertama dalam Pengembangan Karir di RI
BANK MANDIRI
Akselerasi Pembiayaan Rantai Pasok, Bank Mandiri Percepat Sinergi Bisnis dengan Kopra Supplier Financing
Akselerasi Pembiayaan Rantai Pasok, Bank Mandiri Percepat Sinergi Bisnis dengan Kopra Supplier Financing
BANK MANDIRI
Bank Mandiri Hadirkan Posko Layanan dan Promo untuk Pemudik
Bank Mandiri Hadirkan Posko Layanan dan Promo untuk Pemudik
BANK MANDIRI
Gelar Program Mudik Gratis 2025, Bank Mandiri Berangkatkan 8.500 Pemudik dengan 170 Bus
Gelar Program Mudik Gratis 2025, Bank Mandiri Berangkatkan 8.500 Pemudik dengan 170 Bus
BANK MANDIRI
Jelang Lebaran, Wamen BUMN Pastikan Kesiapan Uang Tunai dan Layanan Perbankan
Jelang Lebaran, Wamen BUMN Pastikan Kesiapan Uang Tunai dan Layanan Perbankan
BANK MANDIRI
Aksi Bank Mandiri Selama Ramadhan 2025, Santuni 57.600 Yatim dan Duafa hingga Mudik Gratis untuk 8.000 Peserta
Aksi Bank Mandiri Selama Ramadhan 2025, Santuni 57.600 Yatim dan Duafa hingga Mudik Gratis untuk 8.000 Peserta
BANK MANDIRI
Kukuhkan Dominasi Digital, Bank Mandiri Sabet 3 Penghargaan Global Bergengsi
Kukuhkan Dominasi Digital, Bank Mandiri Sabet 3 Penghargaan Global Bergengsi
BANK MANDIRI
Dukung SDGs, Bank Mandiri Optimalkan Sistem Daur Ulang dan Akses Air Bersih
Dukung SDGs, Bank Mandiri Optimalkan Sistem Daur Ulang dan Akses Air Bersih
BANK MANDIRI
Bersinergi dengan Perbasi, Bank Mandiri Akan Tingkatkan Kompetisi hingga Infrastruktur Bola Basket Nasional
Bersinergi dengan Perbasi, Bank Mandiri Akan Tingkatkan Kompetisi hingga Infrastruktur Bola Basket Nasional
BANK MANDIRI
Lewat 2 Inisiatif Ini, Bank Mandiri Perkuat Kebijakan Pembiayaan dan Produk Berkelanjutan
Lewat 2 Inisiatif Ini, Bank Mandiri Perkuat Kebijakan Pembiayaan dan Produk Berkelanjutan
BANK MANDIRI
Bank Mandiri Gelar Mudik Gratis 2025, Perkuat Jiwa Sosial dan Ekosistem BUMN
Bank Mandiri Gelar Mudik Gratis 2025, Perkuat Jiwa Sosial dan Ekosistem BUMN
BANK MANDIRI
Berkat Solusi Finansial Menyeluruh, Bank Mandiri Raih Best FX Bank 2025 dari Global Finance
Berkat Solusi Finansial Menyeluruh, Bank Mandiri Raih Best FX Bank 2025 dari Global Finance
BANK MANDIRI
Demi Solusi Finansial Inklusif, Bank Mandiri Perluas Bantuan untuk Petani dan UMKM
Demi Solusi Finansial Inklusif, Bank Mandiri Perluas Bantuan untuk Petani dan UMKM
BANK MANDIRI
Wujudkan Ekonomi Kerakyatan, Kredit UMKM Bank Mandiri 2024 Meningkat
Wujudkan Ekonomi Kerakyatan, Kredit UMKM Bank Mandiri 2024 Meningkat
BANK MANDIRI
Respectful Workplace Policy Jadi Upaya Bank Mandiri Ciptakan Lingkungan Kerja Inklusif
Respectful Workplace Policy Jadi Upaya Bank Mandiri Ciptakan Lingkungan Kerja Inklusif
BANK MANDIRI

Copyright 2008 - 2023 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke